School Info
Tuesday, 21 Jan 2025
  • INFO PMB AS-SYIFA 2024 KLIK DISINI
  • INFO PMB AS-SYIFA 2024 KLIK DISINI
28 September 2019

DUA SISWI MEWAKILI SEKOLAH DI AJANG INTERNATIONAL YOUTH LEADERSHIP CAMP 2019

Sat, 28 September 2019 Read 450x Prestasi

Alhamdulillah dua siswi SMPIT As-Syifa, Darien Zulfa Khairani (kelas 9 Fatimah) dan Fatimah Azzahra (kelas 7 Khodijah) mewakili SMPIT As-Syifa pada kegiatan International Youth Leadership Camp 2019 di Malaysia, tanggal 26 Agustus – 1 September 2019.

Peserta dari regional Bandung berjumlah 12 orang yang berasal dari berbagai sekolah favorit, tingkat SMP dan SMA sederajat. 12 peserta ini diberangkatkan ke Malaysia bertemu dengan para utusan dari negara lain pada tanggal 26 Agustus 2019.

Peserta akan mendapatkan training, workshop, dll. Serta belajar menyampaikan ide dan gagasan dari masing-masing negara selama mengikuti kegiatan International Youth Leadership Camp 2019.  Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengalaman, keterlibatan anak dalam hal yang positif dan kepemimpinan.

This article have

0 Comment

Leave a Comment

 

Info Sekolah

SMPIT AS-SYIFA BOARDING SCHOOL JALANCAGAK

NPSN 20405305
Jln. Subang Bandung KM. 12 Tambakmekar Jalancagak Subang Jawa Barat Indonesia 41281
PHONE+6281224224113
EMAILsmpit@assyifa-boardingschool.sch.id